Kamis, 28 Mei 2020

Menghitung Resiko Dalam Menjalankan Usaha Baru



1.      Analisis 
Analisis adalah aktivitas yang memuat sejumlah kegiatan seperti mengurai, membedakan, memilah sesuatu untuk digolongkan dan dikelompokkan kembali menurut kriteria tertentu kemudian dicari kaitannya dan ditafsirkan maknanya.Aspek keuangan
Pengertian analisis adalah aktivitas yang terdiri dari serangkaian kegiatan seperti, mengurai, membedakan, memilah sesuatu untuk dikelompokkan kembali menurut kriteria tertentu dan kemudian dicari kaitannya lalu ditafsirkan maknanya.
Analisis pasar merupakan komponen yang sangat penting dalam hal perencanaan pemasaran suatu produk. Dengan melakukan analisis pasar, diharapkan akan meningkatkan omset penjualan dan keuntungan perusahaan. Lebih jauh lagi, analisis pasar dilakukan untuk menemukan peluang bisnis dan potensi yang bisa dimanfaatkan.
Pada umumnya, sebagian besar orang menghadapi kendala terkait aspek keuangan dalam memulai usaha. Kendala tersebut meliputi:
É Tidak mempunyai modal (uang).
É Kesulitan menghitung jumlah modal awal untuk memulai usaha
Tahapan yang perlu dilalui oleh calon wirausaha terkait aspek keuangan sebelum memulai usaha:
É Membuat rencana aspek keuangan (modal)
É Memperkirakan prospek keuangan
Ð Perkiraan neraca  Ð Perkiraan laba rugi  Ð Perkiraan arus kas.
2.      Manfaat membuat aspek keuangan
a.      Memahami secara baik berapa sebenarnya modal yang diperlukan untuk usaha
b.     Mengetahui modal minimumyang diperlukan untuk usaha
c.      Mengetahui secara baik apakah usaha tersebut menguntungkan secara jangka pendek maupun jangka panjang.
3.      Menghitung modal investasi
a.      Modal investasi
b.     Modal kerja
4.      Cara Menghitung modal investasi
a.      Biaya praoperasi
                                                    i.     Ijin-ijin ×
Badan usaha RpXXXXXX ×
Ijin bangunan RpXXXXXX ×
Lain-lain RpXXXXXX
Jumlah biaya praoperasi RpXXXXXX
b.     Harta Tetap
                                                    i.     Tanah RpXXXX
Bangunan RpXXXX
Mesin dan peralatan RpXXXX
Perlengkapan kantor RpXXXXX
Perlengkapan transportasi RpXXXX
Jumlah harta tetap (2) RpXXXX
Kebutuhan modal investasi RpXXXX
Modal sendiri RpxXXX
Modal Pinjaman RpXXXX
Analisis pasar 
Analisa pasar adalah suatu penganalisasisan atau penyelenggaran untuk mempelajari berbagai masalah pasarAnalisis pasar akan menyangkut lokasi pasar, luasnya pasar, sifatnya pasar dan karakteristik pasar. ... Struktur pasar adalah susunan suatu kekuatan yang terdapat pada penjual, maupun pada pihak pembeli sendiri.
Manfaat analisis pasar bisnis. Salah satu manfaat dari analisis pasar adalah mudah mendapatkan konsumen. Kemudahan tersebut tidak datang dari langit. Namun berdasarkan kesimpulan dari analisis yang dilakukan. Salah satu kegiatan analisis pasar bisnis adalah mengenali keadaan konsumen dengan baik.
Luas PasarLuas pasar bagi perusahaan tidak selalu berarti penjumlahan seluruh populasi penduduk. pada wilayah dan periode waktu yang berbeda pula. potensial ini merupakan bagian pasar yang tersedia (available market) bagi perusahaan.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar